guru besar

Apr

08

Tiga Srikandi Guru Besar Baru UT 2023

Pencapaian gelar Guru Besar merupakan momen penting bagi Perguruan Tinggi termasuk Universitas Terbuka, sebagai bentuk pengakuan prestasi dan dedikasi seorang dosen dalam bidang akademik.

Selengkapnya

Aug

11

Universitas Terbuka Kukuhkan 8 Profesor, Ini Daftarnya

JAKARTA - Universitas Terbuka (UT) mengukuhkan delapan profesor atau guru besar baru. UT pun akan terus mendorong civitas akademikanya untuk menjadi guru besar dengan berbagai macam akselerasi. Rektor UT Prof Ojat Darojat mengatakan, pihaknya akan terus melakukan akselerasi agar semakin banyak jumlah guru besar yang dikukuhkan di UT.

Selengkapnya

Aug

09

Pengukuhan sesi kedua : Empat Profesor UT

Pada 9 agustus 2022 Universitas Terbuka kembali melanjutkan pengukuhan sesi kedua yang dilaksanakan di Universitas Terbuka Convention Center (UTCC) dengan mengukuhkan empat profesor dari fakultas keguruan dan ilmu pendidikan yaitu Prof. Dr. A.A. Ketut Budiastra, M.Ed., Prof. Dr. Sardjijo, M.Si., Prof. Aminudin Zuhairi, M.Ed., Ph.D., Prof. Dr. R.

Selengkapnya

Apr

27

Rektor UT Serahkan SK Guru Besar Kepada Dua Dosen FKIP-UT

Rektor Universitas Terbuka Prof. Ojat Darojat, M.Bus., Ph.D., menyerahkan secara langsung SK Pengangkatan Jabatan Fungsional Guru Besar kepada dua orang dosen UT pada Rabu (27/04/2022). Kedua dosen yang diangkat menjadi Guru Besar adalah Prof. Aminudin Zuhairi, Ph.D. dalam Bidang Ilmu Pendidikan Terbuka dan Jarak Jauh, dan Prof. Dr. R. Benny Agus Pribadi, M.A.

Selengkapnya

Apr

19

Pengukuhan Prof. Sardjijo menjadi Guru Besar UT

Jika capaian tertinggi seorang tentara menjadi Jenderal maka capaian tertinggi seorang dosen menjadi guru besar. Sudah barang tentu setiap dosen bercita-cita ingin menjadi guru besar tak terkecuali bagi dosen di Universitas Terbuka (UT). Kali ini di bulan Ramadhan yang penuh berkah, bertambah satu Guru Besar UT.  Dr.

Selengkapnya

Apr

11

Guru Besar UT Bertambah di Ramadhan Penuh Berkah

Dr. Sardjijo., M.Si. menambah daftar Profesor yang aktif di Universitas Terbuka (UT). SK Guru Besar dengan bidang ilmu Pendiidkan Karakter, telah turun pada April 2022 di Ramadhan penuh berkah. Adapun data Guru Besar aktif di UT yang berstatus PNS saat ini adalah 14 orang.

Selengkapnya

Dec

09

Pengukuhan Guru besar UT di penghujung 2021

Di penghujung tahun 2021, kini Universitas Terbuka (UT) menambah daftar Guru Besar menjadi total 18 orang. Rektor UT, Prof. Ojat Darojat, M.Bus., Ph.D. menyerahkan SK guru besar kepada dosen Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan UT, Prof. Dr. A.A. Ketut. Budiastra, M.Ed. pada hari Jumat(09/12/2021) di Gazebo danau UT, Tangerang Selatan.

Selengkapnya

Aug

18

Sambut Guru Besar UT Ke-13

Belum lama ini, Rektor Universitas Terbuka (UT) Prof. Ojat Darojat, M.Bus., Ph.D. menyerahkan SK Guru Besar kepada Prof. Dr. Sugilar, M.Pd. Jumat  (14/8/2020) di Gazebo Danau UT. Dengan demikian, Prof. Dr. Sugilar, M.Pd. menjadi Guru Besar ke-13 di UT dengan Bidang Ilmu Evaluasi Pembelajaran. Kegiatan ini dihadiri oleh Rektor UT dan jajaran termasuk Dewan Guru Besar UT.

Selengkapnya

Feb

11

Pengukuhan Guru Besar Universitas Terbuka

Pada hari ini, Universitas Terbuka (UT) melangsungkan Upacara Pengukuhan 3 Guru Besar yang diselenggarakan di UT Convention Center (11/2/2020). Guru Besar yang dikukuhkan yaitu:

Selengkapnya

May

08

UT Memperkokoh Wawasan Kebangsaan

Sebagian kalangan mengatakan bahwa dewasa ini rasa cinta dan bangga kepada bangsa dan tanah air Indonesia seiring makin memudar, bahkan rasa nasionalisme sudah dikhawatirkan bisa hilang kapan saja seiring dengan semakin kompleknya kehidupan berbangsa dan bernegara. Terlebih lagi lingkungan strategis saat ini baik internal dan eksternal perkembangannya semakin cepat.

Selengkapnya

Pages

Share This Post

Share