BERITA

Jul

21

Penerapan PJJ yang Menarik Perhatian PIP untuk Berkunjung ke UT

Penerapan pembelajaran jarak jauh (PJJ) memiliki banyak keunggulan, mahasiswa dapat mengaksesnya kapan saja dan dimana saja, fleksibilitas yang lebih terasa, bahkan mahasiswa bisa menghemat uang kuliah. Universitas Terbuka (UT) merupakan pelopor penyelenggaraan PJJ melalui pemanfaatan teknologi informasi dan komunikasi (TIK) yang berkualitas, massif, dan strategis.

Selengkapnya

Jun

06

Orientasi Pejabat Baru UT PTN-BH

Universitas Terbuka (UT) kini makin mengokohkan milestone untuk menjadi instistusi penyelenggara pendidikan jarak jauh yang makin berkulitas. Apalagi semenjak UT telah beralih status menjadi Perguruan Tinggi Negeri Berbadan Hukum (PTN-BH) dengan telah diterbitkannya Peraturan Pemerintah No. 39 pada 20 Oktober 2022.

Selengkapnya

May

30

Perkembangan MOOCs di Asia

Dalam komitmennya untuk membuka akses pendidikan bagi seluruh orang, ICE Institute Indonesia-Universitas Terbuka dengan bangga menyelenggarakan Webinar Series, The 22nd Cyber Education Forum pada tanggal 30 Mei 2023.

Selengkapnya

May

30

Pembukaan Rangkaian Disporseni Nasional dan Dies ke-39 UT

Perhelatan besar perayaan hari jadi Universitas Terbuka yang ke-39 pada tanggal 4 September 2023 nanti, ditandai dengan seremonial pembukaan yang secara resmi dilaksanakan pada 30 Mei 2023 di Universitas Terbuka Convention Center (UTCC).

Selengkapnya

May

25

University of Bath dan LIBF Sebagai Calon Mitra Potensial UT dan ICE Institute

Setelah melewati beberapa hari kunjungan ke berbagai institusi calon mitra UT dan ICE Institute, delegasi memasuki hari terakhir dengan dua tujuan utama, yaitu The University of Bath yang berlokasi di Claverton Down dan London Institute of Banking and Finance (LIBF) (Kamis, 25/5/2023).

Selengkapnya

Feb

09

The 29th KSF UT: “Mendongkrak Kegiatan PKM UT 2023"

Pada Rabu 08/02/2023, Universitas Terbuka (UT) kembali sukses menggelar Knowledge Sharing Forum (KSF) untuk yang ke-29 kalinya. KSF ini mengangkat tema “Mendongkrak Kegiatan Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) UT 2023”. Forum ini menghadirkan Anggota Tim Pengembangan PKM dan Program Penguatan Kapasitas Ormawa Ditbelmawa Kemendikbudristek, Dr.

Selengkapnya

Jan

19

UT Kolaborasi dengan Undana di Bidang Pengadaan Barjas

Setelah secara resmi menjadi Perguruan Tinggi Negeri - Badan Hukum (PTN-BH), Universitas Terbuka (UT) terus berinovasi dan bertransformasi mengimplementasikan model pendidikan tinggi terbuka dan jarak jauh (PTTJJ) secara holistik. UT terus bertransformasi secara digital, terutama  di bidang sistem informasi dan teknologi yang menunjang proses bisnis UT.

Selengkapnya

Jan

13

The 28th KSF: Strategi dan Kiat Sukses Mengikuti Program MBKM IISMA

Fleksibilitas dan mobilitas menjadi harga mati di era yang dinamis ini. Tuntutan zaman dan perkembangan Ilmu Pengetahuan serta Teknologi  (IPTEK) memaksa setiap orang dan setiap kelompok untuk bergerak gesit dan luwes.

Selengkapnya

Jan

11

Majelis Wali Amanat UT Pilih Prof. Ainun Naim sebagai Ketua pada Rapat Perdana MWA

Selama 38 tahun berdiri, Universitas Terbuka (UT) selalu berproses meningkatkan kualifikasinya dari waktu ke waktu. Terakhir, pencapaian status hukum UT sebagai Perguruan Tinggi Negeri telah resmi mencapai tingkat teratas yaitu bertransformasi menjadi Perguruan Tinggi Negeri Badan Hukum (PTN-BH). Transformasi ini secara resmi disahkan pemerintah melalui PP No.

Selengkapnya

Jan

04

Wujudkan Tatanan dan Budaya Kerja Baru, UT Lakukan Sosialisasi dan Implementasi SIPPP Keuangan

Sebagai langkah menjawab tantangan perubahan di era kemajuan teknologi informasi dan komunikasi (TIK), Universitas Terbuka (UT) yang kini telah berstatus Perguruan Tinggi Negeri Badan Hukum (PTN –BH) selalu berkomitmen penuh untuk meningkatkan kualitas produk, layanan, dan proses bisnisnya.

Selengkapnya

Pages

Share This Post

Share