KSF

Aug

11

KSF UT ke-32 - ChatGPT: Penggunaan ChatGPT dan Dampaknya Terhadap Pendidikan

Dalam komitmennya untuk membuka akses pendidikan bagi seluruh orang, Universitas Terbuka (UT) telah melangkah lebih jauh dengan menggelar acara Knowledge Sharing Forum (KSF) UT tahun 2023.

Selengkapnya

Aug

04

The 32nd Knowledge Sharing Forum (KSF) Universitas Terbuka (UT) - ChatGPT: Berkah atau Masalah?

Dalam komitmennya untuk membuka akses pendidikan bagi seluruh orang, Universitas Terbuka (UT) telah melangkah lebih jauh dengan menggelar acara Knowledge Sharing Forum (KSF) UT tahun 2023.

Selengkapnya

Feb

09

The 29th KSF UT: “Mendongkrak Kegiatan PKM UT 2023"

Pada Rabu 08/02/2023, Universitas Terbuka (UT) kembali sukses menggelar Knowledge Sharing Forum (KSF) untuk yang ke-29 kalinya. KSF ini mengangkat tema “Mendongkrak Kegiatan Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) UT 2023”. Forum ini menghadirkan Anggota Tim Pengembangan PKM dan Program Penguatan Kapasitas Ormawa Ditbelmawa Kemendikbudristek, Dr.

Selengkapnya

Jan

13

The 28th KSF: Strategi dan Kiat Sukses Mengikuti Program MBKM IISMA

Fleksibilitas dan mobilitas menjadi harga mati di era yang dinamis ini. Tuntutan zaman dan perkembangan Ilmu Pengetahuan serta Teknologi  (IPTEK) memaksa setiap orang dan setiap kelompok untuk bergerak gesit dan luwes.

Selengkapnya

Aug

18

The 26th KSF: Answering the Challenges of Open and Distance Education in the Digital Transformation Era

Revolusi industri 4.0 telah menyebabkan disrupsi dalam berbagai aspek kehidupan, tak terkecuali pada aspek pendidikan. Karakteristik utama pendidikan pada era ini adalah penggunaan teknologi dalam kegiatan belajar mengajar atau yang biasa dikenal sebagai cyber system.

Selengkapnya

Apr

27

The 25th Knowledge Sharing Forum (KSF) Angkat Tema Kartini Masa Kini

Pada Selasa (26/04/2022) Universitas Terbuka (UT) menyelenggarakan kegiatan Knowledge Sharing Forum (KSF) ke-25 secara virtual melalui platform Zoom Meeting dan YouTube Channel UT TV dalam rangka meningkatkan pemahaman dan pengetahuan tentang Sistem, Teknologi, dan Pengelolaan Program Pendidikan Jarak Jauh bagi para dosen, mahasiswa, dan masyarakat.  Kegiatan KSF ka

Selengkapnya

Feb

17

KSF 24: Upgrading Knowledge and Skill with Microcredentials

Pada hari Kamis (17/2/2022) Universitas Terbuka kembali menyelenggarakan Knowledge Sharing Forum (KSF) ke-24 dengan mengusung tema “Upgrading Knowledege and Skill with Microcredentials”.

Selengkapnya

Jan

20

KSF-UT ke 23 angkat tema Masa Transisi Menuju PTN-BH: Strategi dan Pengelolaan

Knowledge Sharing Forum (KSF) kembali hadir di tahun 2022. Kegiatan yang rutin diselenggarakan oleh Universitas Terbuka (UT), sudah memasuki acaranya yang ke-23.

Selengkapnya

Aug

02

Pariwisata dan Industri Kreatif: Peluang dan Tantangan pada Masa dan Pasca Covid-19

Knowledge Sharing Forum (KSF) yang diselenggarakan pada hari Kamis (29/07/2021) memasuki seri ke-21. Tema pada KSF kali ini yaitu “Pariwisata dan Industri Kreatif: Peluang dan Tantangan pada Masa dan Pasca Covid-19” Acara diselenggarakan secara daring melalui aplikasi Zoom dan YouTube UT-TV dengan narasumber Dr. Sandiaga Salahuddin Uno, B.B.A., M.B.A.

Selengkapnya

Jun

18

KSF 20: Kualitas Layanan Mahasiswa di Masa Pandemi Covid-19

Knowledge Sharing Forum (KSF) Universitas Terbuka tahun 2021 telah masuk ke sesi 20. KSF ke-20 yang dilaksanakan secara virtual melalui platform Microsoft Teams dan Youtube UT TV mengangkat topik dengan berbagai tema “Quality Student Service During Covid-19 Outbreak”- Kualitas Layanan Mahasiswa di Masa Pandemi Covid-19, Kamis (17/06/2021).

Selengkapnya

Pages

Share This Post

Share