prestasi

Jul

12

Lomba Simulasi Mengajar Universitas Pendidikan Indonesia Tingkat Nasional 2021

Mahasiswa Universitas Terbuka, mari ikuti Lomba Simulasi Mengajar Universitas Pendidikan Indonesia Tingkat Nasional 2021. berikut informasi terkait seleksi tersebut.

Read More

Jun

14

Hasil Seleksi Lomba Inovasi Digital Mahasiswa (LIDM) Tingkat UT 2021

Merujuk surat edaran Nomor: 20248/UN31.WR.3/KM.03.03/2021 tanggal 7 Mei 2021 mengenai Seleksi Lomba Inovasi Digital Mahasiswa (LIDM) 2021, berikut hasil seleksi LIDM tingkat UT 2021 untuk selanjutnya mahasiswa mengikuti tingkat Nasional yang diselenggarakan oleh Pusat Prestasi Nasional.

Read More

May

06

Seleksi Pemilihan Mahasiswa Berprestasi (Pilmapres) 2021

Menindaklanjuti surat edaran Pusat Prestasi Nasional, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Nomor: 0515/J3/KM.01.00/2021 tanggal 27 April 2021 mengenai Pengumuman Pelaksanaan Pilmapres 2021, kami sampaikan hal-hal sebagai berikut.

Read More

May

06

Kompetisi Mahasiswa Nasional bidang Ilmu Bisnis, Manajemen, dan Keuangan (KBMK) 2021

Dalam rangka mendorong peningkatan prestasi mahasiswa, kemampuan akademik, wawasan, dan kecintaan terhadap ilmu bisnis, manajemen, dan keuangan serta menyiapkan SDM unggul di masa yang akan datang, Pusat Prestasi Nasional Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia akan menyelenggarakan kegiatan Kompetisi Mahasiswa Nasional bidang Ilmu Bisnis, Manajemen dan Keuangan (KBMK) tahun 20

Read More

Dec

26

UT Raih 2 Runner up Lomba AHD 2020

Menjelang akhir tahun 2020 Universitas Terbuka (UT) mendapat kado indah. Tak tanggung-tanggung, UT memperoleh 2 penghargaan dalam Anugerah Humas Dikti (AHD) 2020 khusus PTN-BLU. Peringkat ke-2 diraih UT dalam kategori Lomba Konferensi Pers dan Siaran Pers. Kemudian, UT juga menyabet runner up dalam Lomba Media Sosial (Medsos).

Selengkapnya

Oct

25

Mahasiswa UT Lolos ke Babak Semifinal Lomba Kompetisi Debat Hebat “Kolaborasi Membangun Negeri” APBN Memanggil Tahun 2020

Dalam rangkaian acara Olimpiade APBN 2020, Direktorat Jenderal Anggaran, Kementerian Keuangan menyelenggarakan Lomba Kompetisi Debat Hebat “Kolaborasi Membangun Negeri” APBN Memanggil Tahun 2020”. Mahasiswa sebagai salah satu penggerak kemajuan bangsa ditantang untuk dapat memberikan gagasan terbaik dalam pembangunan Indonesia.

Selengkapnya

Pages

Share This Post

Share